Home / Advertorial / Pemerintah

Selasa, 18 April 2023 - 22:27 WIB

Sekda Kukar Buka Bimtek dan Sosialisasi Desa Ramah Lingkungan

Peserta Bimtek Desa Ramah Lingkungan

Peserta Bimtek Desa Ramah Lingkungan

KUTAI KARTANEGARA, eksposisi.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) Sunggono membuka Sosialisasi desa/kelurahan Ramah Lingkungan dan Bimbingan Teknis Pengimputan aplikasi daring pada halaman website https://dlhk.kukarkab.go.id/, yang diselenggarakan oleh Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK), di Grand Fatma Hotel, pada Senin (17/4/2023).

“Sebagaimana Visi dan Misi yang tertuang di dalam RPJMD Tahun 2021-2026, pemkab Kukar memiliki visi terwujudnya Kutai Kartanegara yang sejahtera dan berbahagia dengan Misi yang ke-5 meningkatkan pengelolaan sumber daya alam yang berwawasan lingkungan,” katanya.

Baca Juga :  Pemkab Kukar Fasilitasi Bimtek dan Sertifikasi 73 TPP Kemendes RI

Menurut Sunggono, sebagai wujud pelaksanaan misi ke-5, Bupati Kukar, Edi Damansyah menetapkan program dedikasi “Kukar Idaman” yang salah satu programnya adalah desa ramah lingkungan.

Program dedikasi Kukar Idaman yang ditujukan untuk memperkuat pelestarian lingkungan pada desa/kelurahan dengan memberikan insentif bagi desa/kelurahan/Rt yang menumbuhkan kebersamaan dalam pengelolaan pembangunan berbasis pelestarian lingkungan.

Baca Juga :  Komisi IV DPRD Kaltim Dorong Pemprov Siapkan Generasi Muda yang Cinta Budaya

“Penerapan desa ramah lingkungan (biovillage) minimal 30 persen dari jumlah desa/kelurahan. Atau ada sebanyak 71 desa yang diikutkan dalam program ini,” ujarnya.

esa/kelurahan ramah lingkungan adalah desa/kelurahan yang menumbuhkan kebersamaan dalam pengelolaan pembangunan berbasis pelestarian lingkungan meliputi pengelolaan sampah, sanitasi lingkungan, konservasi air, konservasi energi, penghijauan dan peran masyarakat secara terstruktur, mandiri dan berkelanjutan,” pungkasnya. (adv)

Share :

Baca Juga

Pemerintah

Konsultasi Terkait Regulasi Guru PPPK dan ASN, Komisi IV DPRD Kaltim Melakukan Kunjungan Kerja ke Kemendikbudristek

Bisnis

Capai 85 Juta Jam Kerja Tanpa Kecelakaan, MHU Sabet Penghargaan dari Kementerian Ketenagakerjaan

Infrastruktur

Wabup Kukar Salurkan Alsintan Kepada Belasan Gapoktan, Upaya Capai Kukar Swasembada Pangan

Advertorial

PT MHU dan MMS Grup Indonesia Kembali Meraih Penghargaan Top CSR Award 2023

Advertorial

Dinkes Keluarkan Edaran Terkait Obat Sirup yang Boleh Dijual dan Diresepkan

Advertorial

Tim GOD Berhasil Menjuarai Turnamen E-sport Mobile Legends di Kubar

Advertorial

Bupati Kukar Meninjau Lokasi Karya Bakti Pembangunan Infrastruktur Pertanian Senilai Rp4,9 Miliar

Advertorial

Pemkab Kukar Tengah Melakukan Persiapan Penetapan Nilai UMK Tahun 2023