Home / Advertorial / Infrastruktur / Pemerintah

Sabtu, 29 Juni 2024 - 17:05 WIB

Wabup Pastikan Pembangunan di Pesisir Kukar Terus Berlanjut

Rendi Solihin - Wakil Bupati Kukar

Rendi Solihin - Wakil Bupati Kukar

KUTAI KARTANEGARA, eksposisi.com – Wakil Bupati Kutai Kartanegara (Kukar) Rendi Solihin mengungkapkan bahwa sejumlah pembangunan di wilayah pesisir, terutama di kawasan Kecamatan Samboja terus berlanjut.

Rendi pun memastikan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kukar akan terus melanjutkan program terkait konektivitas antar wilayah.

Pembangunan jalan hingga jembatan terus dilanjutkan, termasuk pembangunan infrastruktur pendukung lainnya. Salah satunya Jembatan Kuala Samboja yang akan segera dilakukan.

Baca Juga :  Pemkab Kutim Gelar Bimtek Peningkatan Kapasitas Bagi Aparatur Desa

“Pembangunan Jembatan Kuala Samboja dalam beberapa minggu ke depan akan segera dilakukan. Kemudian, jalan di setiap kelurahan juga dilanjutkan,” ujar Rendi Solihin.

Selain itu, Pemkab Kukar sudah menyiapkan anggaran untuk melengkapi fasilitas di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Aji Batara Agung Dewa Sakti Samboja.

Baca Juga :  Pemkab Kutim Berupaya Melakukan Transformasi Digital Untuk Peningkatan Pelayanan Masyarakat

“RS Samboja juga akan kita lengkapi dengan fasilitas Kelas A,” imbuhnya.

Ia pun mengajak seluruh masyarakat untuk ikut serta mengawal jalannya pembangunan di Kukar, khususnya di Kecamatan Samboja.

“Mari sama-sama kita kawal jalannya pembangunan di Kukar,” pungkasnya. (adv/diskominfo/kukar/283)

Share :

Baca Juga

Advertorial

Asisten I Menyerahkan SK P3K Tenaga Pengajar di Muara Kaman

Advertorial

Disdikbud Kukar Menggelar Rakor Optimalisasi Perencanaan Identifikasi Pengelolaan Anggaran

Advertorial

Wabup Kukar Rendi Solihin Ajak Nelayan Berdialog Terkait Program 25.000 Nelayan Produktif

Advertorial

Pentas Seni Kebudayaan Kuliner dan Adat Nusantara Resmi Dibuka

Advertorial

SDN 002 Tenggarong Tanamkan Budaya Tertib Buang Sampah Sejak Dini

Advertorial

SMPN 2 Tenggarong Berhasil Masuk Lima Besar FLS2N Tingkat Provinsi Kaltim

Advertorial

Disdikbud Kukar Terus Mendukung Pelaksanaan Pesta Adat Erau Pelas Benua

Advertorial

Bupati Kukar Membuka Lorong Pasar Ramadan di Kawasan Masjid Agung Sultan Sulaiman Tenggarong